Setelah resmi meluncur di pasar Tanah Air, mobil murah
Datsun GO Panca dipastikan bakal memberi warna baru di segmen mobil 100 jutaan
ini. Daftar harga dan spesifikasi mobil murah Datsun GO Panca hatchback yang tidak jauh berbeda dengan
para kompetitor yang telah hadir seperti Daihatsu Ayla, Toyota Agya atau Honda
Brio Satya dipastikan akan menjadi opsi menarik bagi para peminat LCGC.
Dibekali jantung mekanis yang sama dengan yang tertanam pada GO+ Panca, yaitu mesin dengan tipe HR12DE berkapasitas 1.198 cc, GO Panca pun tersedia masih dalam opsi transmisi manual 5 percepatan.
Berikut spesifikasi dan daftar harga mobil murah Datsun
GO Panca hatchback lebih lengkap.
Spesifikasi
mobil murah Datsun GO Panca hatchback
Model : 5 - door
hatchback
Jumlah Kursi : 5
seats
Mesin : HR12DE,
1.2 L
Transmisi : 5
speed manual transmission
Audio : Mobile
docking station/Single DIN audio
Dimensi
Panjang: 3,785mm
Lebar: 1,635mm
Tinggi: 1,485mm
Jarak Sumbu roda: 2,450mm
Tipe Dan Daftar
Harga Mobil Murah Datsun GO Panca Hatchback
Hadir dalam 3 tipe pilihan yaitu Tipe T, T Option dan
Active, Datsun GO Panca hatchback dipasarkan pada kisaran Harga Rp 96 juta
hingga Rp 101 juta, on the road (OTR)
Jakarta. Melalui daftar harga tersebut Datsun pun yang menjanjikan kepada
setiap calon konsumennya mengenai kemudahan proses dan biaya kepemilikan yang
terjangkau.
“Peluncuran Datsun GO Panca hatchback adalah salah satu strategi kami guna mencapai total target penjualan Datsun sebanyak 40.000
unit di tahun fiskal 2014,” ucap Indriani Hadiwidjaja, Head of Datsun
Indonesia.
0 komentar:
Posting Komentar